Desain Teknologi Pada Bidang Agricultural: A Literature Review

Authors

  • Ishlahuddin Abdullah Universitas Sari Mulia

DOI:

https://doi.org/10.52072/arti.v17i2.388

Keywords:

Desain , Agricultural, , QFD, Kamsei Engineering

Abstract

Artikel ini merupakan sebuah literature review yang membahas tentang desain teknologi di bidang agricultural. Proses pencarian literatur dalam paper ini menggunakan google scholar, sciencedirect, dan ResearchGate, ProQuest, dan semanticscholar. Literatur dalam penelitian ini paling tidak memuat satu dari kriteria ini: paper membahas tentang desain alat / teknologi dibidang agricultural / pertanian, penerapan atau penggunaan alat / teknologi didalam bidang agricultural, desain alat atau teknologi yang ergonomis didalam alat pertanian. dari penelitian ini setelah dilakukan proses literature review didapatkan usulan rekomendasi berupa desain alat penanam bibit jagung yang ergonomis dengan metode kansei engineering, dan alat pemanen jagung yang ergonomis dengan metode kansei engineering. Dimana dengan adanya usulan topik desain tersebut bisa dikembangkan desain alat sesuai kebutuhan konsumen atau krestifitas peneliti.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2022-11-29

How to Cite

Ishlahuddin Abdullah. (2022). Desain Teknologi Pada Bidang Agricultural: A Literature Review . Jurnal ARTI (Aplikasi Rancangan Teknik Industri), 17(2), 98–106. https://doi.org/10.52072/arti.v17i2.388