Analisis Sistem Pengaman Instalasi Listrik Pada Pondok Pesantren Ibnu Al Mubarok

Penulis

  • Abrar Tanjung Universitas Lancang Kuning
  • Arlenny Arlenny Universitas Lancang Kuning
  • Gusneli Yanti Universitas Lancang Kuning
  • David Setiawan Universitas Lancang Kuning

DOI:

https://doi.org/10.52072/unitek.v15i2.459

Kata Kunci:

sistem pengaman, tahanan pentanahan, pondok pesantren

Abstrak

Sistem pengaman merupakan suatu cara untuk mengamankan sistem kelistrikan dari gangguan dan bahaya yang menyebabkan kerusakan pada peralatan listrik dan elektronika serta terjadi kebakaran pada bangunan. Penggunaan peralatan listrik dan elektronika mengalami gangguan dan masalah, seperti terjadi pemadaman pada salah satu ruangan yang diakibatkan oleh gangguan hubungan singkat (konsleting). Tujuan penelitian untuk menganalisis sistem pengaman instalasi listrik Pondok Pesantren Ibnu Al Mubarok berdasarkan PUIL 2011. Berdasarkan hasil pembahasan pada Pondok Pesantren Ibnu Al Mubarok di peroleh besar arus rata rata pada tegangan 3 phasa     380 volt sebesar 12,98 amper, besar kapasitas daya sebesar 3,930 kW, besar jatuh tegangan sebesar 1,19 volt, besar rugi daya total sebesar 223 Watt dan besar nilai tahanan pentanahan sebesar 22,15 ohm serta besar kapasitas pengaman pada panel utama sebesar 41,18 amper, maka besar kapasitas pengaman yang harus di pasang sebesar 50 amper. Besar nilai pengukuran tahanan pentahanan titik kawat sebesar 154,2 ohm melebihi nilai perhitungan pada analisa pembahasan tahanan pentanahan sebesar 22,15 ohm.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Referensi

Bahraen, S., Sultan, & Nrartha, I. M. A. (2018). Evaluasi Sistem Instalasi Listrik Di Gedung B Kampus Fakultas Teknik Universitas Mataram. Unram Repository, 1. http://eprints.unram.ac.id/7346/

I Nyoman Wardana, I Gede Dyana Arjana, C. G. I. P. (2021). Analisis Sistem Pengaman Backup Untuk Mengamankan Busbar 150 Kv Terhadap Gangguan Di Gis Pecatu. 8(4), 40–49.

Ikhsan Kamil, & Z Indra. (2011). Analisis Sistem Instalasi Listrik Rumah Tinggal dan Gedung untuk Mencegah Bahaya Kebakaran. Jurnal Ilmiah Elite Elektro, 2(1), 40–44.

Iskandar, A., Muhajirin, M., & Lisah, L. (2017). Sistem Keamanan Pintu Berbasis Arduino Mega. Jurnal Informatika Upgris, 3(2), 99–104. https://doi.org/10.26877/jiu.v3i2.1803

Setiyanto, S., Wahyu Winarno, W., & Amborowati, A. (2020). Rancang Bangun Sistem Informasi Perpustakaan Berbasis Mobile Pada Sekolah Tinggi Teknologi Dumai. Jurnal Unitek, 11(1), 9–23. https://doi.org/10.52072/unitek.v11i1.25

Sulaiman, O. K. (2016). Analisis Sistem Keamanan Jaringan Dengan Menggunakan Switch Port Security. Computer Engineering, System And Science, 1(1), 9–14.

Tanjung, A.-. (2020a). Evaluasi Sistem Pembebanan Sistem Kelistrikan Gedung Fakultas Ekonomi Universitas Lancang Kuning. Jurnal Sains, Teknologi Dan Industri, 18(1), 24. https://doi.org/10.24014/sitekin.v18i1.11271

Tanjung, A. (2020b). Analisis Kinerja Sistem Kelistrikan Akibat Penambahan Gedung Fakultas Keguruan Ilmu Pendidikan Universitas Lancang Kuning. Jurnal Unitek, 12(2), 55–65. https://doi.org/10.52072/unitek.v12i2.48

Tanjung, A. (2020c). Jurnal Politeknik Caltex Riau Analisis Sistem Pengaman Gedung Rektorat Universitas Lancang Kuning Pekanbaru. 6(2), 42–52.

Tanjung, A., & Monice, M. (2017). Reconstruction of Power Supply System 20 kV Distribution to Compare Power Rate and Fall Voltage PT. PLN (Persero) Area Dumai. IOP Conference Series: Earth and Environmental Science, 97(1). https://doi.org/10.1088/1755-1315/97/1/012048

##submission.downloads##

Diterbitkan

2022-12-27

Cara Mengutip

Tanjung, A., Arlenny, A., Yanti, G., & Setiawan, D. (2022). Analisis Sistem Pengaman Instalasi Listrik Pada Pondok Pesantren Ibnu Al Mubarok. JURNAL UNITEK, 15(2), 251–260. https://doi.org/10.52072/unitek.v15i2.459

Terbitan

Bagian

Articles