Desain Metaverse: Media Promosi FTK UNHAR Berbasis Augmented Reality Menggunakan Metode Markerless User Defined Target

Authors

  • Khairunnisa Khairunnisa Universitas Harapan Medan
  • Siti Sundari Universitas Harapan Medan
  • Rismayanti Rismayanti Universitas Harapan Medan

DOI:

https://doi.org/10.52072/unitek.v17i1.833

Keywords:

Metaverse, Tracking, Augmented Reality, Markerless User Defined Target

Abstract

Media Informasi Kampus FTK UNHAR khususnya, akan berada pada dunia Metaverse. Dimana calon mahasiswa ataupun masyarakat akan diberikan nuansa baru untuk mendapatkan informasi dalam konteks virtual 3D dengan teknologi AR. AR merupakan teknologi yang dapat menvisualisasikan dunia maya terhadap dunia nyata dalam bentuk penggabungan dari objek 2D atau 3D. Teknologi AR ini merupakan salah satu teknologi yang terpenting dari 2 teknologi (Virtual Reality / VR dan Cloud Computing) lainnya untuk memasuki era Metaverse. Urgensi dari penelitian ini adalah membangun aplikasi AR sebagai media promosi Kampus FTK UNHAR yang diharapkan dapat menyongsong datangnya era Metaverse. Markerless user defined target merupakan salah satu metode dari AR yang dapat digunakan saat melakukan tracking yang berfungsi sebagai pembaca permukaan datar, jarak, bentuk objek, sudut kamera ataupun Cahaya. Tujuan dari penelitian ini memberikan pengalaman baru kepada calon mahasasiswa untuk mendapatkan informasi dunia kampus, yang tadinya hanya dengan melihat foto atau video saja maka dengan konsep virtual 3D ini akan merubah informasi tanpa harus datang terlebih dahulu tetapi seakan kita berada ditempat.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Alfiansyah, F., Lina, S. and Sitio, M. (2022) ‘Implementasi Metode Multimedia Development Life Cycle (Mdlc) Pada Aplikasi Edukasi Interaktif Pengenalan Mental Health Kepada Masyarakat Berbasis Mobile’, LOGIC: Jurnal Ilmu Komputer dan Pendidikan, 1(1), pp. 6–16. Available at: https://journal.mediapublikasi.id/index.php/logic.

Cahyaningsih, Y. (2020) ‘Teknologi Augmented Reality pada Promosi Berbasis Android, Journal of Computer Science and Engineering (JCSE), 1(2), pp. 90–115. Available at: https://doi.org/10.36596/jcse.v1i2.60.

Gusman, R. and Apriyani, M.E. (2016) Analisis Pemanfaatan Metode Markerless User Defined Target Pada Augmented Reality Sholat Shubuh, JURNAL INFOTEL - Informatika Telekomunikasi Elektronika, 8(1), p. 64. Available at: https://doi.org/10.20895/infotel.v8i1.53.

Lubis, I., Wulaningrum, H. and Andriana, S.D. (2022) ‘Augmented Reality Pengenalan Lingkungan Kampus II Universitas Harapan Medan Dengan Metode Markerless’, Jurnal Krisnadana, 2(1), pp. 233–242. Available at: https://doi.org/10.58982/krisnadana.v2i1.232.

Roedavan, R. and Pudjoatmodjo, B. (2022) ‘Implementasi Metaverse Untuk Jagad Creative Sebagai Media Promosi Digital’, 1(November), pp. 188–192. Available at: https://doi.org/10.26760/rekakarya.v1i3.188-192.

Santosa, A., Wahyudin, A.Y. and Febriansyah, R. (2023) ‘Penerapan Teknologi Virtual Reality Metaverse Pada Pendidikan Usia Dini’, Journal of Social Sciences and Technology for Community Service, 4(2), pp. 1–6. Available at: https://doi.org/10.33365/jsstcs.v4i1.3340.

Sari, A.K. et al. (2020) ‘Pengembangan Kompetensi Guru Smkn 1 Labang Bangkalan Melalui Pembuatan Media Pembelajaran Augmented Reality Dengan Metaverse’, Panrita Abdi - Jurnal Pengabdian pada Masyarakat, 4(1), p. 52. Available at: https://doi.org/10.20956/pa.v4i1.7620.

Subekti, K.R., Andryana, S. and Komalasari, R.T. (2021) ‘Virtual Tour Lingkungan Universitas Nasional Berbasis Android Dengan Virtual Reality’, JIPI (Jurnal Ilmiah Penelitian dan Pembelajaran Informatika), 6(1), pp. 38–48. Available at: https://doi.org/10.29100/jipi.v6i1.1711.

Downloads

Published

2024-06-18

How to Cite

Khairunnisa, K., Sundari, S., & Rismayanti, R. (2024). Desain Metaverse: Media Promosi FTK UNHAR Berbasis Augmented Reality Menggunakan Metode Markerless User Defined Target. JURNAL UNITEK, 17(1), 107–115. https://doi.org/10.52072/unitek.v17i1.833