Pengendalian Persediaan Bahan Baku Pada Usaha Roti Ganto

Authors

  • Sisi Wulandari Sekolah Tinggi Teknologi Dumai
  • Melliana Melliana Sekolah Tinggi Teknologi Dumai
  • Tri Ernita Sekolah Tingggi Teknologi Industri Padang
  • Novri Jenita Marbun Sekolah Tinggi Teknologi Dumai

DOI:

https://doi.org/10.52072/arti.v17i1.350

Keywords:

Biaya Pesan, Biaya Simpan, EOQ

Abstract

Usaha Roti Ganto Dumai berada di jalan Soekarno Hatta, Gg Assalam, Bagan Besar, Dumai merupakan salah satu Usaha Kecil Menengah (UKM) yang bergerak dibidang pembuatan roti isi. Berdasarkan pernyataan dari pengelola Usaha Roti Ganto, selama ini pengendalian persediaan bahan baku tepung terigu dan gula sering terjadi keterlambatan dalam kedatangan bahan baku ketika proses produksi berjalan. Hal ini mengakibatkan proses produksi roti isi menjadi terganggu dan sering terjadinya kekurangan bahan baku pada saat proses produksi berlangsung. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui jumlah pemesanan yang tepat dalam setiap pembelian bahan baku sehingga tidak terjadi kekurangan bahan baku, dengan biaya persediaan yang lebih hemat. Penelitian ini menggunakan metode Economic Order Quantity (EOQ) untuk mengetahui jumlah optimum pemesanan yang dapat mengefesiensikan biaya yang akan dikeluarkan. Hasil penelitian ini adalah untuk bahan baku tepung terigu 394 Kg dengan total biaya  sebesar Rp 77.083, dengan safety stock sebesar 16 Kg dan dilakukan pemesanan kembali pada saat jumlah bahan baku sebanyak 348 Kg. dan untuk gula 66 Kg dengan total biaya  sebesar Rp 75.597, dengan safety stock sebesar 2 Kg dan dilakukan pemesanan kembali pada saat jumlah bahan baku sebanyak 63 Kg.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Arsana, P.J., 2016,Manajemen Pengadaan Barang dan Jasa, Yogyakarta: CV Budi Utama.

Daud, N.M., 2017, Analisis Pengendalian Persediaan Bahan Baku Produsi Roti Wilton Kualasimpang, Jurnal Ekonomi dan Bisnis, Vol. 8, No. 2, Hal. 184-198.

Dyatmika, S.B., dan Krisnadewara, P.D., 2018, Pengendalian Persediaan Bahan Obat Generik dengan Metode Analisis ABC, Metode Economic Order Quantity (EOQ) dan Re-Order Point (ROP) di Apotek XYZ Tahun 2017, Jurnal Ekonomi dan Bisnis, Vol. 30, No. 01, Hal. 71-95.

Efendi, J., Hidayat, K., dan Faridz, R., 2019, Analisis Pengendalian Persediaan Bahan Baku Kerupuk Mentah Potato dan Kentang Keriting Menggunakan Metode Economic Order Quantity (EOQ), Jurnal Teknik Industri, Vol. 18, No. 02, Hal. 125-134.

Fitra., Khairani, M., dan Indrawan, S., (2020), Perencanaan Persediaan Bahan Bakar Minyak PT X, JURNAL UNITEK, 12(1), 1-9.

Habibi, R., dan Suryansah, A., 2020, Aplikasi Prediksi Jumlah Kebutuhan Perusahaan, Bandung: Kreatif Industri Nusantara.

Hidayat, R., Saputra, J., dan Syarif, A.O., (2021), Perencanaan Persediaan Alat Tulis Kantor Di CV Surya Niaga Jaya, Jurnal ARTI (Aplikasi Rancangan Teknik Industri), VOL.16 NO 2 November 2021, Hal: 192-204

Kakisina, L.O., Khairuddin, A.F., Sari, R.M., 2021, Analisis Manajemen Persediaan Pala pada CV. Maenusu Spice di Kota Ambon. Jurnal Agribisnis Kepulauan, Vol. 9, No. 1, Hal. 45-58.

Martono, R. V., 2018, Manajemen Logistik, Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.

Meliansyah, Eki., 2015., Pengertian Tinjauan Pustaka dan Penyusunan Kerangka Pikir.

Mesra, T., Melliana, dan Sitorus, A.A., (2021), Perencanaan Persedian Argon Di Cv Cahaya Teknik Abadi Jurnal ARTI (Aplikasi Rancangan Teknik Industri), VOL.16 NO 1 (2021) Desember 2020 - Mei 2021, Hal: 72-78

Mesra, T., Fitra, dan Anggraini, R., Pengendalian Persediaan Bahan Pendukung Pemurnian Minyak Sawit di PT XYZ, Buletin Utama Teknik, Volume 15 No. 1, Bulan September.

Naim, M. A., dan Donoriyanto, D. S., 2020, Pengendalian Persediaan Obat Di Apotek XYZ dengan Menggunakan Simulasi Monte Carlo, Jurnal Manajemen Industri, Vol. 01, No. 02, Hal. 01-11

Putra, M.A.D., dan Rahyuda, A.G., 2019, Analisis Kinerja Manajemen Persediaan di Barjaz Company Menggunakan Pendekatan EOQ. Jurnal Manajemen, Vol. 8, No. 1, Hal. 7163-7190.

Rifandy, M., dan Marwan., 2021, Pengendalian Persediaan Bahan Baku untuk Meningkatkan Efesiensi Biaya Persediaan UKM Wira Bags’s Production dengan Metode Economy Order Quantity (EOQ). Jurnal JESM, Vol. 01, No. 02, Hal. 165-173.

Rufaidah, A., dan Fatakh, A., 2018, Analisis Pengendalian Persediaan Bahan Baku dengan Menggunakan Metode Economic Order Quantity (EOQ) Di PT X. Jurnal Teknik Industri, Vol. 1, No. 2, Hal. 40-45.

Sofiyanurriyanti., 2017, Analisa Persediaan Bahan Baku Menggunakan Metode EOQ (Economic Order Quantity) di CV Alfa Nafis. Jurnal Teknik Industri, Vol. 10, No. 2, Hal. 65-70.

Taska, M.K.P., dan Yulianti, D.T., 2020, Sistem Informasi Manajemen Obat RSUD Cideres dengan Penerapan Metode EOQ (Economic Order Quantity) dan Re-Order Point (ROP). Jurnal Strategi, Vol. 2, No. 2, Hal. 466-475.

Warokah, W., Melliana, Elisa Hafrida, (2021), Manajemen Persediaan Obat Apotek Lestari, Jurnal ARTI (Aplikasi Rancangan Teknik Industri), VOL.16 NO 2 November 2021, Hal: 205-210

Published

2022-07-04

How to Cite

Wulandari, S., Melliana, M., Ernita, T., & Jenita Marbun, N. (2022). Pengendalian Persediaan Bahan Baku Pada Usaha Roti Ganto . Jurnal ARTI (Aplikasi Rancangan Teknik Industri), 17(1), 42-47. https://doi.org/10.52072/arti.v17i1.350

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)