Waktu Standar Surat Izin Bongkar Palm Kernel Expeller di PT XYZ Dumai

Authors

  • Wetri Febrina Sekolah Tinggi Teknologi Dumai
  • Jhon Suarlin Sekolah Tinggi Teknologi Dumai
  • Anggie Ananda Mawariska Sekolah Tinggi Teknologi Dumai

Keywords:

Palm Kernel Expeller, Surat Izin Bongkar, Waktu Standar

Abstract

PT XYZ merupakan salah satu Perusahaan swasta yang bergerak dibidang industri minyak sawit dengan produksi Refinery, produksi fracsination penimbunan Palm Kernel Expeller (PKE) dan proses Bulking dan shipping di kota Dumai-Riau. PT XYZ masih belum memiliki waktu standar yang akurat dalam proses pengurusan surat izin bongkar palm kernel expeller. Penentuan waktu standar dengan menggunakan metode stopwatch time study. Waktu standar yang dibutuhkan dalam pengurusan  surat izin bongkar palm kernel expeller di PT XYZ Dumai adalah  3188 detik dengan 40 kali pengamatan

Downloads

Download data is not yet available.

References

Diniaty, D., dan Ariska, I., 2017, Penentuan Jumlah Tenaga Kerja Berdasarkan Waktu Standar dengan Metode Work Sampling di Stasiun Repair Overhoul Gearbox. (Studi Kasus: PT IMECO Inter Sarana). Teknik Industri, Vol. 3, No. 1.

Enyatno, 2004, Teknik dan Aplikasi Pengambilan Keputusan Kriteria Majemuk, Grasindo, Bogor.

Fitra, 2019, Pengukuran Tingkat Pemahaman Shift Kerja Perusahaan X, Buletin Utama Teknik Vol.14, No.3, Bulan Mei.

Fitra, Mesra, T., dan Melliana, 2020, Penghitungan Waktu Baku Dengan Metode Work Sampling Pada SPBU XYZ di Kota Dumai, Buletin Utama Teknik Vol. 15, No.3, Bulan Mei.

Fitra, 2021, Perhitungan Waktu Standar Pelayanan Kasir Minimarket X Di Kota Dumai, Jurnal Unitek Vol 13 No.2 (2020) Juli-Desember.

Fitriadi, Putra, G., dan Abdullah, A., 2018, Penentuan Jumlah Tenaga Kerja Optimal Melalui Pengukuran Waktu Baku dengan Metode Stopwatch Time Study pada Pembuatan Batu Bata Press. (Studi Kasus UD. Tiga Setangkai Kabupaten Nagan Raya), Teknik Industri, Vol. 4, No. 2, Oktober.

Hartati, R. dan Zuriati, P., 2018, Penentuan Jumlah Tenaga Kerja Optimal pada Departemen Tata Kelola dan Kepatuhan dengan Metode Work Sampling di PT Pupuk Iskandar Muda, Teknik Industri, Vol. 4, No. 1, April.

Rachman T, 2013, Penggunaan Metode Work Sampling untuk Menghitung Waktu Baku dan Kapasitas Produksi Karungan Soap Chip di PT SA, Teknik Industri, Vol. 9 No. 1, April.

Sutalaksana, I.Z., Anggawisastra, R., dan Tjakraatmadja, J.H., 2006, Teknik Perancangan Sistem Kerja, Penerbit ITB.

Umam, M., dkk, 2018, Optimalisasi Jumlah Kebutuhan Tenaga Kerja pada Stasiun Kerja Hosting Crane Menggunakan Metode Work Sampling. (Studi Kasus: PT. X). Teknik Industri, Vol. x, No. x.

Downloads

Published

2021-07-15

How to Cite

Febrina, W. ., Suarlin, J. ., & Ananda Mawariska, A. . (2021). Waktu Standar Surat Izin Bongkar Palm Kernel Expeller di PT XYZ Dumai. Jurnal ARTI (Aplikasi Rancangan Teknik Industri), 16(1), 65–71. Retrieved from https://ejurnal.sttdumai.ac.id/index.php/arti/article/view/194

Most read articles by the same author(s)