Pelatihan Mikrokontroler Arduino-R3 bagi siswa SMK N 1 Purwokerto.
DOI:
https://doi.org/10.52072/abdine.v4i1.841Keywords:
Arduino R3, Mikrokontroler, Pendidikan, TeknologiAbstract
Program pelatihan mikrokontroler Arduino R3 merupakan hasil kerjasama dengan SMK N 1 Purwokerto. Pelaksanaan pelatihan sangat penting bagi siswa dalam mengupgrade ketrampilan dan pengetahuan tentang penggunaan teknologi mikrokontroler arduino R3. Dalam penerapannya Siswa mendapatkan teori dan praktik pelatihan mikrokontroler arduino untuk pembelajaran bidang pendidikan. Peserta juga dapat memanfaatkan teknologi mikrokontroler Arduino R3 untuk mengembangkan project aplikasi lain. Dengan terlaksananya pelatihan ini Tim dari Universitas Amikom Purwokerto dapat memberikan peningkatan ketrampilan cara membuat projek aplikasi sederhana berbasis mikrokontroler Arduino R3 pada para peserta, serta siswa mendapatkan pengetahuan tentang potensi wirausaha pada bidang teknologi. Hasil respon peserta terhadap pelatihan ini yaitu rata rata memberikan nilai “1” predikat “sangat baik”.
Downloads
References
Ady Putra, M., Murdiyat, P., & Jurusan Teknik Elektro Politeknik Negeri Samarinda, D. (2020). Perbandingan Sensor Inframerah Dan Sensor Pir Sebagai Acuan Penggunaan Sensor Pada Rancang Bangun Cuci Tangan Otomatis. Sensor, 1, 1–6.
Arwin Renaldi Chandra, Hartanto Budiyuwono. (2021). Adaptasi Sosial Dan Pola Permukiman Di Kampung Toleransi Bandung. Riset Arsitektur (RISA), 5(02), 190–206. https://doi.org/10.26593/.v5i02.4733.190-206
Bimo Aryanto, F. (2022). Analisis Kinerja Infrared Sensor dalam Memberikan Perintah Terhadap Komponen IC Gerbang Logika Pada Palang Pintu Otomatis. Jurnal Penelitian Rumpun Ilmu Teknik (JUPRIT), 1(4), 116–127.
Budi Sudrajat, F. R. H. H. A. (2022). Pelatihan Penerapan IoT Untuk Peningkatan PengetahuanTeknologi Bagi Kader Kelurahan Sukasari Tangerang. 2.
Dhika, H., & Destiawati, F. (2023). Penyuluhan Wondershare EdrawMax dalam Membuat Mind Map Pembelajaran. ABDINE: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(2), 161–167. https://doi.org/10.52072/abdine.v3i2.640
Djamar, A. S., Sompie, S. R. U. ., & Putro, M. D. (2017). Implementasi Teknologi NFC Untuk Akses Pintu Masuk dan Keluar. Jurnal Teknik Informatika, 11(1). https://doi.org/10.35793/jti.11.1.2017.16971
Elly, M. J., Emillia, E., Husada, H., Asri, Y., Hartanti, D., Sikumbang, H., & Kuswardani, D. (2019). Pelatihan Aplikasi Untuk Industri Berbasis Arduino di SMK Letris Tangerang Selatan. Jurnal SOLMA, 8(2), 278. https://doi.org/10.29405/solma.v8i2.3345
Juniawan, F. P., & Sylfania, D. Y. (2019). Prototipe Sistem Keamanan Rumah Menggunakan Kombinasi Sensor Dan Sms Gateway. Jurnal Teknoinfo, 13(2), 78. https://doi.org/10.33365/jti.v13i2.304
Mirza, Y., Deviana, H., & Teknik Komputer Politeknik Negeri Sriwijaya Palembang, J. (2020). Sistem Monitoring Parkir Mobil Berbasis Mikrokontroler Arduino Uno. 12 Jurnal JUPITER, 12(2), 12–25.
Muhammad Rijal Fadli. (2021). Memahami desain metode penelitian kualitatif. Medan, Restu Printing Indonesia, Hal.57, 21(1), 33–54. https://doi.org/10.21831/hum.v21i1.
Reski, M., & Budayawan, K. (2021). Smart Traffic Light Berbasis Arduino. Voteteknika (Vocational Teknik Elektronika Dan Informatika), 9(3), 16. https://doi.org/10.24036/voteteknika.v9i3.112656
Saputra, C., Bustami, M. I., Sika, X., Jasmir, J., Zulfikarman, Z., Toscany, A. N., Yose, I., & Nugroho, M. R. (2023). Pelatihan Pengenalan Dan Penggunaan Mikrokontroller Arduino Uno Guna Mengontrol Lampu Untuk Siswa/I Smk N 7 Muaro Jambi. Jurnal Pengabdian Masyarakat UNAMA, 2(2), 27–32. https://doi.org/10.33998/jpmu.2023.2.2.1417
Sihombing, B. S., Sumarno, Ika Okta Kirana, Poningsih, & Irawan. (2022). Rancang Bangun Alat Pengering Biji Kopi Berbasis Mikrokontroler Arduino Uno. STORAGE: Jurnal Ilmiah Teknik Dan Ilmu Komputer, 1(1), 8–15. https://doi.org/10.55123/storage.v1i1.155