Pelatihan Toefl Bagi Mahasiswa Semester VII Prodi Pendidikan Bahasa Inggris UM Palembang
DOI:
https://doi.org/10.52072/abdine.v1i2.249Keywords:
TOEFL training, the seventh semester students, UM PalembangAbstract
TOEFL training for the seventh semester students of English education study program FKIP, Muhammadiyah University Of Palembang. Overall “Alhamdulillah” went smoothly. All participant enthusiastically participated in the training for approximately 4 hours until it was finished. In other word, TOEFL training for seventh semester student of the English education study program FKIP, University of Muhammadiyah Palembang was Proven successful by the expressions of the participant who felt happy and were able to solve all TOEFL question given, were previously they did not know that TOEFL and in the end they understand the strategies in doing the TOEFL questions quickly and precisely, effectively end efficiently. In short, there are so many benefits that can be obtained for participant during the TOEFL training. Participant can improve their basic English Skills which are needed when taking the real TOEFL test.
Pelatihan TOEFL bagi mahasiswa semester VII program studi pendidikan bahasa Inggris FKIP, Universitas Muhammadiyah Palembang secara keseluruhan “Alhamdulilah” berjalan lancar. Semua peserta antusias mengikuti pelatihan selama lebih kurang 4 jam sampai selesai. Dengan kata lain, pelatihan TOEFL bagi bagi mahasiswa semester VII program studi pendidikan bahasa Inggris FKIP, Universitas Muhammadiyah Palembang sukses terbukti dengan ekspresi para peserta yang merasa bahagia dan mampu menyelesaikan semua soal-soal TOEFL yang diberikan, dimana sebelumnya mereka tidak mengenal apa itu TOEFL dan pada akhirnya mereka memahami strategi-strategi dalam mengerjakan soal-soal TOEFL dengan cepat dan tepat, effektif dan efisien. Singkatnya, begitu banyak manfaat yang bisa diperoleh bagi peserta selama mengikuti pelatihan TOEFL. Peserta dapat meningkatkan kemampuan dasar (Basic Competency) bahasa Inggris yang sangat dibutuhkan ketika mengikuti tes TOEFL yang sesungguhnya.
Downloads
References
Bruce, R. 2001. Petersons TOEFL Practice.NewJersey: NJ: Petersons
Desyanti, D., Sri Handayani, S., Febrina, W., & Sari, F. (2021). Pelatihan Penggunaan Aplikasi Data Bahan Kimia Pada Smk Taruna Persada Dumai (Jurusan Laboratorium Kimia Smk Taruna Persada). ABDINE: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 1(1), 26-33. https://doi.org/10.52072/abdine.v1i1.170
Hinkel, E. 2005. Barron’s TOEFL test strategies.Jakarta:Binarupa Aksara.
Johan, H.F., & Juwita, A. 2015. Smart way to TOEFL: Get the better of English, New York, NY: Longman.
Larasati, P & Tim I-Smart University. 2012. Target nilai TOEFL 600: Strategi no.1 tembus score TOEFL tinggi. Yogyakarta: Indonesia Cerdas.
Phillips, D. 2004. Introductory course for the TOEFL Test: New York, NY: Longman. Pyle, A. & Michael. 2002. Cliffs, TOEFL preparation guide. India: Wiley Dreamtech.
Sharpe, P.J. 2002. Barron’showtoprepare for the TOEFl test. Jakarta: Binarupa Aksara. Sulaiman, MGS. 2015. The best way to get the highest TOEFL test score; A guidance book of
skills and strategies for TOEFL test, with explanation in Bahasa Indonesia. Palembang: Noer Fikri